5 Resep Cara Membuat Cimol Anti-Meledak yang Kekinian
Resep Membuat Cimol – Bagi Grameds para pecinta camilan pinggir jalan alias street food, pasti tidak asing dengan cimol? Yap, camilan berbahan dasar tepung kanji dan tepung terigu yang dibentuk menjadi bulat-bulat kecil layaknya bakso, kemudian digoreng di minyak yang panas. Tak lupa untuk menaburkan bumbu balado atau bumbu varian rasa lainnya di atasnya. Hmmm […] More