Motto Hidup – Semua orang pasti punya motto hidup yang tentu saja harus relevan dengan keadaan hidupnya. Baik itu motto hidup dalam Bahasa Indonesia maupun Bahasa Inggris, sama-sama dapat memberikan hal positif kok kepada hidup kita yang tengah ruwet amburadul ini. Selain itu, motto hidup tidak harus satu saja, tetapi boleh lebih dari dua atau banyak berapapun itu. Tidak ada batasan untuk setiap manusia dalam memiliki motto hidup, karena itu dapat membantunya menjalani hidup.
Lalu, apa saja ya motto hidup supaya kita menyadari bahwa sebenarnya hidup ini sangatlah bermakna dan tidak pantas untuk disia-siakan, terutama untuk hal-hal sepele. Yuk simak ulasan berikut!
Table of Contents
50 Motto Hidup Supaya Hidupmu Lebih Bermakna dan Bersemangat
- “Never give up because beautiful things can be born from misery” – Bridgett Devoue
- “Bila ingin mendapatkan sesuatu, belajarlah dengan memberi sesuatu”
- “If you can’t be a good person, then don’t be a bad person.” – Syekh Ali Jaber
- “As hard as today was equally good day will come” – Lee Taeyong NCT
- “Let’s walk slowly enjoying every step of the journey” – Mark Lee NCT
- “Jadilah obat untuk dirimu sendiri. Jangan jadi obat untuk orang lain. Jangan pula minta orang untuk jadi obatmu…” – rishaatp
- “Apapun yang telah digariskan Tuhan untukmu, maka akan menjadi milikmu. Tak akan mungkin tertukar. Untuk itu, berjalanlah…”
- “That you matter. Tanpa perlu penerimaan seseorang. You are enough, tanpa perlu validasi dari siapapun. You can be complete, tanpa perlu kedatangan seseorang. Nilai dirimu nggak bergantung pada validasi eksternal. It’s all in you…” – Alfi Syahrin
- “Jangan pernah menggantungkan kebahagiaanmu sesuai perkataan mereka. Ikuti kata hatimu sendiri, maka kau akan tenang.”
- “Hidup itu sederhana. Kitanya saja yang membuat itu semua menjadi sulit”
- “Berpikirlah positif, tidak peduli seberapa keras kehidupanmu.” – Ali bin Abi Thalib
- “If your dreams don’t scare you, they are too small” – Richard Branson
- “The world has enough women who live a masked insecurity. It needs more women who live bravely.” – Ann Voskamp
- “What if I fall? Oh my darling, what if you fly?”
- “Discipline is choosing between what you want now and what you want most” – Abraham Lincoln
- “If God brings you to it; He will bring you through it”
- “Satan loves to take what’s beautiful and ruin it. God loves to take what’s ruined and make it beautiful”
- “Just because you don’t see anything happening, doesn’t mean God is not working”
- “So many people love you. Don’t focus on the ones who don’t”
- “Only you can turn your dreams into a reality. And you have everything to need to make it happen”
- “Breathe… You’re going to be ok. You’ve been here before. You’ve been this scared, uncomfortable and anxious and you survived. Breathe and know you can survive this too. I know it all feels unbearable right now, just breathe. Keep breathing… This too shall pass. I promise”
- “Forget yesterday, you don’t live there anymore. Don’t worry about tomorrow, most of the things we worry about never happen anyway. Enjoy your life today, because that’s all we have.”
- “Two things to remember in life. Take care of your thoughts when you are alone, and take care of your words when you are with people.”
- “You are perfect. To think anything less is as pointless as a river thinking that it’s got too many curves or that it moves too slowly or that its rapids are too rapid. Says who? You’re on a journey with no defined beginning, middle or end. There are no wrong twists and turns. There is just being…”
- “The two most important days in your life are the day you are born and the day you find out why.” – Mark Twain
- “Your value doesn’t decrease based on someone else’s inability to see your worth” – Zig Ziglar
- “Stay away from people who can’t take responsibility for their actions and who make you feel bad for being angry at them when they do you wrong”
- “You are alive. Feel the air fill your lungs and the sun kiss your cheek. These things are enough and enough is everything” – JH Hard
- “Crying does not indicate that you are weak. Since birth, it has always been a sign that you are alive” – Charlotte Bronte
- “The key to being happy is knowing you have the power to choose what to accept and what to let go” – Dodinsky
- “Remember to release negative energy and be nurtured by positive energy. Be creative, take inspiration from every element around you”
- Selalu ingat, bahwa perkataan buruk orang lain tentang dirimu tidak akan menentukan masa depanmu, tapi yang menentukan adalah bagaimana kau bertindak saat kau tersakiti”
- “To the beautiful means to be yourself. You don’t need to be accepted by others. You need to accept yourself” – Thich Nhat Hanh
- “The planet does not need more ‘successful people’. The planet desperately needs more peacemakers, healers, restorers, storytellers, and lovers of all kinds.” – Dalai Lama
- “Sometimes you have to make a decision that will break your heart, but will give peace to your soul.”
- “Kamu tidak bisa kembali dan mengubah awal saat kamu memulainya, tapi kamu bisa memulainya lagi dari dimana kamu berada sekarang dan ubah akhirnya” – C.S. Lewis
- “Ketika kamu merasa sendirian, ingatkan diri bahwa Allah sedang menjauhkan mereka darimu, agar hanya kau dan Allah”
- “Jadilah orang baik dan janganlah engkau berusaha untuk memberitahu seorangpun bahwa engkau adalah orang baik”
- “Jangan bandingkan hidupmu dengan orang lain. Tidak ada perbandingan antara matahari dan bulan, karena mereka akan bersinar saat waktunya tiba”
- “Don’t tell people your plans. Show them your results”
- “Success doesn’t come from what you do occasionally. It comes from what you do consistently.” – Marie Forleo
- “Apabila ilmu (agama) seseorang itu lemah, hawa nafsunya akan mengalahkan dirinya” – Ibnu Taimiyyah
- “Scared? Good. We don’t grow when we stay inside our comfort zone”
- “When I stand before God at the end of my life, I would hope that I would not have a single bit of talent left and could say, ‘I used everything you gave me.’” – Erma Bombeck
- “Semua impian dan cita-citamu jangan hanya dibiarkan terkurung dalam angan, langitkan semuanya lewat doa-doa yang panjang agar kau bisa mengingat kembali bagaimana nikmatnya berdiskusi hangat dengan Sang Pencipta, tanpa ada satupun manusia yang meremehkan” – sepertiga.malamku
- “Prosesmu berbeda, karena kau ditakdirkan untuk lebih unggul dari yang lain. Jadi meskipun sekarang hidupmu terasa begitu berat, ujian tak kunjung berakhir. Cobalah untuk tetap bertahan” – sepertiga.malamku
- “Sedang membiasakan diri berdoa untuk dikuatkan bukan lagi untuk diringankan” – tetesabu
- Jika kamu berpikir kamu terlalu kecil untuk membuat sebuah perubahan, cobalah tidur di ruangan dengan seekor nyamuk.” – Dalai Lama
- “Know your worth. You must find the courage to leave the table. If respect is no longer being served.” – Tene Edwards
- “Berbahagialah. Tanpa menaruh bahagia pada siapapun” – kepada biru
Kenapa Sih Kita Butuh Motto Hidup?
Pada dasarnya, semua orang itu punya kok motto hidup, yang mana tentu saja berbeda-beda satu sama lain. Hal tersebut bergantung dari bagaimana pola pikir mereka dalam menghadapi sesuatu dan apa yang mereka yakini untuk dapat bertahan ketika ada masalah datang. Beberapa contoh kata-kata motto hidup di atas, jangan lantas dianggap sepele sebagai kalimat omong kosong saja. Mungkin bagi kamu, itu hanyalah kalimat biasa, tetapi bagi orang lain yang tengah mengalami suatu masalah, kata-kata motto hidup dapat menjadi penyemangat mereka lho… Bahkan secara tidak langsung, dapat mengubah cara pandangnya terhadap jalannya dunia ini.
Dilansir dari intisari.grid, kata-kata motto hidup itu dapat memberikan kita beragam manfaat untuk kita selaku manusia biasa ini. Apa saja memang manfaat dari kata-kata motto hidup itu? Yuk simak ulasan berikut!
1. Membantu Kita Untuk Mengubah Kebiasaan
Secara tidak langsung, keberadaan motto hidup itu jika dibaca dan disimpan dalam pikiran kita, maka akan membantu kita untuk mengubah kebiasaan lho, tentu saja menjadi kebiasaan yang baik. Misal: sebelumnya kita ini jarang sekali beribadah, kemudian selama menjalani hidup kita justru sering merasa sedih dan sendirian. Lantas, kita menemukan motto berupa: ““Ketika kamu merasa sendirian, ingatkan diri bahwa Tuhan sedang menjauhkan mereka darimu, agar hanya kau dan Tuhan”
Nah, melalui motto itu, kamu menjadi tersadar “Oh berarti selama ini aku telah jauh dari Tuhan”. Maka dari itu, segeralah beribadah kepada-Nya dan meminta pengampunan.
2. Mengingatkan Kita Akan Prinsip dan Siapa Diri Kita Sebenarnya
Tidak semua motto hidup itu dapat menggambarkan siapa diri kita kok, kamu harus cerdas dalam memilahnya saja. Jika sudah menemukannya, maka motto hidup itu akan mengarahkan diri kita untuk lebih fokus pada hal-hal yang memang perlu kita lakukan, terutama ketika tengah menjalani hidup.
3. Dapat Menginspirasi
Ternyata, kebiasaan mengutip quotes dari orang-orang yang terkenal itu dapat membuat diri kita terinspirasi lho… Terlebih lagi jika quotes tersebut memang relevan dengan kehidupan kita.
4. Dapat Menggantikan Pikiran Negatif
Banyak orang yang sering berpikir bahwa dirinya akan gagal ketika melakukan sesuatu apapun. Bahkan ada juga yang sudah berpikir demikian, padahal dirinya belum mencoba sama sekali. Maka dari itu, diperlukan sebuah motto hidup, salah satunya adalah “Semua hal yang kita lakukan, sekecil apapun itu, tetap termasuk dalam progress yang akan berpengaruh pada hasilnya kelak”.
5. Dapat Menenangkan Pikiran
Menenangkan pikiran itu tidak harus dengan healing time yang berupa berwisata saja kok. Melalui membaca motto hidup ternyata dapat juga menenangkan pikiran kita yang tengah ruwet ini.
Sumber:
Belajar Sains Sulit dan Membosankan? Kamu Bisa Belajar Sains dengan Seru dan Menyenangkan Disini!
https://id.pinterest.com/
Baca Juga!
- Cara Move On Dari Gebetan Supaya Hidup Dapat Kembali Indah!
- 92 Kata-Kata Sedih Kehidupan Untuk Kita Bangkit Dari Keterpurukan
- Review Buku Hidup Apa Adanya Karya Kim Suhyun
- Manfaat Sedekah Untuk Kehidupan Dunia dan Akhirat
- Rekomendasi Novel Tentang Kehidupan
- 100 Kata Motivasi Hidup Supaya Hidupmu Lebih Semangat
- 40 Quotes Kehidupan dan Terjemahannya
- 30+ Kata-Kata Penyemangat Hidup
- Cara Menjadi Diri Sendiri Agar Hidup Lebih Menyenangkan
- Review Buku The Wisdom Of Sundays: Hidup Dengan Bahagia dan Bersyukur
- Kumpulan Kata Mutiara Kehidupan Dari Para Tokoh Dunia
ePerpus adalah layanan perpustakaan digital masa kini yang mengusung konsep B2B. Kami hadir untuk memudahkan dalam mengelola perpustakaan digital Anda. Klien B2B Perpustakaan digital kami meliputi sekolah, universitas, korporat, sampai tempat ibadah."
- Custom log
- Akses ke ribuan buku dari penerbit berkualitas
- Kemudahan dalam mengakses dan mengontrol perpustakaan Anda
- Tersedia dalam platform Android dan IOS
- Tersedia fitur admin dashboard untuk melihat laporan analisis
- Laporan statistik lengkap
- Aplikasi aman, praktis, dan efisien