Deddy Hermania Iskandar

Profile
  

Deddy Hermania Iskandar adalah mantan bankir. Pensiun dari Bank Mandiri tahun 2013. Paska pensiun aktif menjadi trainer, coach, dan menulis buku. Ia memiliki sertifikat professional coach dari International Coach Federation di India, Sertifikat Training Design and Delivery, sertifikat Manajemen Risiko level 1, 2, 3. Jabatan yang pernah diemban mulai dari officer, wk. kepala cabang, kepala cabang, kepala area, dan wakil kepala wilayah. Berpengalaman mengajar di banyak bank BUMN, swasta asing/nas, rumah sakit, perusahaan asuransi,dll.

Spesialisasi
  • Self Improvement
Prestasi
Dari Pemalu Menjadi Trainer
2018