Ekolokasi: Pengertian, Prinsip, Cara Kerja, dan Contohnya

Ekolokasi adalah – Sistem sonar alam, atau yang kemudian lebih akrab disebut dengan ekolokasi, terjadi ketika hewan memancarkan gelombang suara yang kemudian memantulkan gema ketika mengenai suatu objek. Lalu, pantulan ini bisa memberikan berbagai macam informasi mengenai jarak maupun ukuran dari objek tersebut. Oleh sebab itu, kemampuan yang satu ini bisa sangat membantu navigasi hewan … Lanjutkan membaca Ekolokasi: Pengertian, Prinsip, Cara Kerja, dan Contohnya