Larry Winget
Your Kids Are Your Own Fault

Makin Hemat dengan Bebas Biaya Pengiriman Rp0.
Pilih toko Gramedia terdekat dan opsi pengiriman “Ambil di Toko” ketika checkout.
Format Buku
Deskripsi
Dalam kehidupan, sering kali kita bertemu dengan orang tua yang bersikap kejam pada anak mereka. Menjadi seorang dictator yang memaksakan kehendaknya, menyuruh ini dan itu demi tujuan orang tua tanpa memikirkan perasaan anaknya. Jika anak mereka salah pun, mereka akan memarahinya habis-habisan. Apakah sikap seperti ini dibenarkan? Tentu tidak. Saat lahir, anak-anak hadir layaknya sebuah kertas kosong. Mereka sangat suci. Orang tua adalah tangan-tangan yang menggoreskan tinta pada kertas kosong ini. Jadi, segala sikap, sifat, dan kebiasaan anak-anak sejatinya adalah cerminan dari orang tua. Jika orang tua mendidik dan menunjukkan contoh yang baik, maka akan tumbuh anak-anak yang baik. Sebaliknya, jika orang tua sering memarahi dan memberikan contoh yang buruk, maka akan tumbuh anak-anak yang pembangkang. Kedisiplinan diri, etika, kecerdasan intelegensi, dan kecerdasan emosional anak merupakan tanggung jawab orang tua dan seluruh anggota keluarga. Buku Your Kids Are Your Own Fault ini akan membuka wawasan Anda tentang pentingnya membuat lingkungan yang kondusif bagi tumbuh kembang anak. Sehingga kelak mereka akan tumbuh menjadi pribadi yang baik.
Sinopsis buku
Dalam buku ini, Larry menawarkan saran langkah demi langkah untuk menanamkan batasan, disiplin diri, dan etika di seluruh anggota keluarga.
Informasi lain:
Cover: soft cover
Pengiriman: minimal 1 hari
Tebal: 320 halaman
ISBN: 9786020956879
Berat: 0.344 kg
Dimensi: 15 x 23 cm
Baca Selengkapnya
Detail Buku