Ibnu Abi ad-Dunya
Surga di Keheningan Malam

Makin Hemat dengan Bebas Biaya Pengiriman Rp0.
Pilih toko Gramedia terdekat dan opsi pengiriman “Ambil di Toko” ketika checkout.
Deskripsi
Surga adalah tempat kebahagiaan bagi umat Islam yang telah melakukan perbuatan baik di bumi. Di dalam Al-Qur’an dijelaskan bagaimana gambaran berada di surga pada QS.Muhammad 47:15 yang artinya “Perumpamaan taman jannah yang dijanjikan kepada orang-orang yang bertakwa; di sana ada sungai-sungai yang airnya tidak payau, dan sungai-sungai air susu yang tidak berubah rasanya, dan sungai-sungai khamar (anggur yang tidak memabukkan) yang lezat rasanya bagi peminumnya, dan sungai-sungai madu yang murni. Di dalamnya mereka memperoleh segala macam buah-buahan, dan ampunan dari Rabb mereka. Samakah mereka dengan orang yang kekal dalam neraka, dan diberi minuman dengan air mendidih hingga ususnya terpotong-potong”.
Sinopsis
Nabi Muhammad SAW., sosok mulia yang sudah mendapat jaminan surga-Nya, tiada henti melancarkan syukur dengan sujud dan rukuk di keheningan malam. Seluruh sahabat, tabiin, dan tabiut tabiin juga ingin sekali menyamai panutan mereka tersebut. Dalam segala harap, mereka berdoa. Dalam segala suka, mereka bertahmid. Dalam segala duka, mereka bertasbih. Namun, mereka merasa belum mampu bersanding dengan beliau. Lalu bagaimana dengan kita? Sebagai orang yang jauh dari predikat keimanan, pantaskah kita mengakui kesucian ibadah tanpa duka, kejujuran amal, dan kebahagiaan?
Detail
Format : Soft cover
Jumlah halaman : 204 halaman
Tanggal terbit : 12 Maret 2018
Penerbit : Tinta Medina
Penulis : Ibnu Abi ad-Dunya
Panjang : 21 cm
Lebar : 14 cm
Berat : 0.2 kg
ISBN : 9786020894959
Bahasa : Indonesia
Baca Selengkapnya
Detail Buku