FERY WIDIYANTO,WIGATI HADI OMEGAWATI, HENDRA HERYANTO
Ilmu Pengetahuan Alam untuk SMP/MTs Kelas 9 Revisi 2019
Bebas Ongkir, Rp0.
Pilih toko terdekat dan opsi pengiriman “Ambil di Toko” saat checkout.
Deskripsi
Buku yang berjudul SMP/MTs Kelas 9 Ilmu Pengetahuan Alam Revisi 2019 ini disusun oleh Fery Widiyanto, Wigati Hadi Omegawati, dan Hendra Heryanto. Buku ini diterbitkan oleh Penerbit Intan Pariwara.
Buku ini merupakan suatu sumber pembelajaran yang dapat digunakan oleh peserta didik kelas 9 di Sekolah Menengah Pertama (SMP) atau Madrasah Tsanawiyah (MTs) dan dapat digunakan oleh guru untuk menjadi buku pendukung proses pembelajaran di sekolah. Buku ini tidak hanya memberikan informasi yang jelas mengenai materi yang disajikan, tetapi juga memberikan contoh dan latihan soal yang dapat mengukur tingkat pemahaman siswa didalam kelas serta mengetahui pemahaman siswa ketika mengerjakan PR dirumah.
Buku ini disusun sebagai sarana latihan soal agar siswa semakin menguasai kompetensi pada mata pelajaran IPA. Buku ini menggunakan kurikulum 2013 revisi yang menitikberatkan pada keaktifan siswa dalam belajar. Terdiri dari 10 bab materi yang akan disampaikan dalam 2 semester. Terdapat juga soal latihan dalam menghadapi PTS dan PAS setiap semesternya dan terdapat latihan Ujian Nasional di akhir buku. Adapun materi yang akan dipelajari pada semester 1 antara lain:
• Bab I. Sistem Reproduksi Manusia
• Bab II. Sistem Perkembangbiakan Tumbuhan dan Hewan
• Bab III. Pewarisan Sifat dan Kelangsungan Hidup Makhluk Hidup
• Bab IV. Listrik Statis dan Perannya dalam Kehidupan
• Bab V. Listrik Dinamis
Baca Selengkapnya
Detail Buku


