Prathama Rahardja
Raih Prestasi Ekonomi Bisnis SMK/MAK Kelas 10

Makin Hemat dengan Bebas Biaya Pengiriman Rp0.
Pilih toko Gramedia terdekat dan opsi pengiriman “Ambil di Toko” ketika checkout.
Format Buku
Deskripsi
Tenaga kerja yang siap kerja merupakan salah satu tuntutan perusahaan di era globalisasi ini. Kompetisi untuk meraih pekerjaan semakin ketat. Pesaing tidak hanya berasal dari satu daerah tertentu, tetapi juga dari daerah lain, bahkan dari negara lain. Di sisi lain peluang untuk berwiraswasta juga semakin meluas. Ini karena berkembangnya usaha ekonomi kreatif.
Berdasarkan hal di atas, siswa harus di bekali dengan ilmu pengetahuan yang mumpuni, yang mengikuti perkembangan zaman. Salah satunya membekali diri dengan mempelajari ilmu Ekonomi Bisnis dalam mata pelajaran ini, siswa akan mempelajari tentang Prinsip, Motif, Hukum, dan Politik Ekonomi. Selain itu, mempelajari konsep, Ekonomi Syariah, Masalah Ekonomi dalam Sistem Ekonomi, Kegiatan Produksi, Kegiatan Distribusi, dan Kegiatan Konsumsi. Siswa juga mendapat pengetahuan mengenai Hukum Permintaan dan Penawaran, Keseimbangan Pasar, Struktur Pasar, dan Badan Usaha dalam Perekonomian Indonesia. Tidak kalah pentingnya, siswa dibekali ilmu tentang Perencanaan Usaha pada UMKM.
Akhir kata, kami berharap para siswa dan peminat buku ekonomi memiliki buku Raih Prestasi Ekonomi Bisnis ini. Disamping memperoleh prestasi di bidang ekonomi, siswa dibekali wawasan untuk melakukan usaha ekonomi kreatif. Ayo, raih prestasi belajarmu!
Detail Informasi:
Judul : Raih Prestasi Ekonomi Bisnis SMK/MAK Kelas 10
Penulis : Prathama Rahardja
Penerbit : Srikandi Empat
Bahasa : Bahasa Indonesia
Tahun Terbit : Agustus 2019
Berat : 0.644 kg
Dimensi : 17.8 x 25.3 cm
Jumlah Halaman : 404 halaman
Jenis Cover : Soft Cover
ISBN : 9786023824397
Baca Selengkapnya
Detail Buku