Gramedia Logo
Product image
Product image
Kacung Marijan

Sistem Politik Indonesia: Konsolidasi Demokrasi Pasca Orde Baru

free shipping logo

Makin Hemat dengan Bebas Biaya Pengiriman Rp0.

Pilih toko Gramedia terdekat dan opsi pengiriman “Ambil di Toko” ketika checkout.

Deskripsi
Lazimnya sebuah bangsa. dinamika dan perubahan pada pemerintahan dan dunia politik selalu terjadi sejak bangsa ini baru dilahirkan dan akan terus berlangsung hingga kapan pun. Perubahan dan berbagai faktor yang mengitarinya. secara langsung maupun tidak. memberikan kontribusi kepada wajah politik saat ini dan yang akan datang. Maka. buku ini berupaya merangkai dan membingkai keping demi keping sejarah perjalanan politik bangsa ini dengan segala pergolakannya ke dalam sebuah potret utuh dalam judul Sistem Politik Indonesia. Keping pertama buku ini memotret pembagian dan distribusi kekuasaan. perwakilan politik. serta partisipasi politik dan budaya politik yang melingkupinya. Kemudian dirangkai dengan potret otonomi daerah dengan segala kompleksitas permasalahannya serta lembaga politik dan kehidupan demokrasi yang berlangsung di daerah. Pada keping terakhir. disajikan netralitas politik TNI dan PNS. hubungan bisnis dan politik. serta saling pengaruh antarmedia dan pemerintah serta f
Detail Buku