Gramedia Logo
Product image
Product image
Gilbert Lumoindong

Sadar Setiap Hari Bersama Yesus

free shipping logo

Makin Hemat dengan Bebas Biaya Pengiriman Rp0.

Pilih toko Gramedia terdekat dan opsi pengiriman “Ambil di Toko” ketika checkout.

Format Buku
Deskripsi
Sadar Setiap Hari bersama Yesus! Sadar…!!! Berarti, sadar untuk memahami, sadar untuk bertanggung jawab dan sadar untuk konsisten menjalani kehidupan setiap hari bersama Yesus. Itulah intipati 365 renungan harian yang terdapat di dalam buku ini, yang oleh hamba-Nya Pdt. Gilbert Lumoindong disajikan secara gambling; agar enak dibaca dan mudah dipahami, direnungkan dan perlu dilaksanakan setiap hari. Sejatinya, hikmat Tuhan-lah yang membukakan mata hati dan buah pikiran kita, sehingga kita pun sadar dan mampu untuk melakukan segala sesuatu dengan kebijakan dan kebajikan yang berkenan kepada-Nya. Oleh karena itu, setiap orang yang Sadar Setiap Hari bersama Yesus; sadar dan percaya, bahwa Tuhan kita dahsyat dan tidak pernah meninggalkan kita, Roh Kudus menolong dan membimbing kita, sadar dan percaya, bahwa Anugerah Tuhan luar biasa menuntun kita untuk hidup kudus, taat dan setia, serta sadar bahwa dosa berbahaya karena dapat memisahkan kita dari kasih Kristus. Dengan demikian, buku renungan harian “Sadar Setiap Hari bersama Yesus” membawa manfaat bagi Anda, Keluarga dan Sahabat Anda; mencerahkan dan menuntun kehidupan Anda menjadi semakin sadar setiap hari untuk berjalan bersama Yesus. Detail Informasi: Judul: Sadar Setiap Hari Bersama Yesus Penulis: Gilbert Lumoindong Penerbitan: GL Ministry Bahasa: Bahasa Indonesia Tanggal Terbit: 1 November 2018 Berat: 0.300 kg Jumlah Halaman: 416 halaman Jenis Cover: Soft Cover ISBN: 9786025089947
Detail Buku