Gramedia Logo
Product image
Product image
FAHAN SUPRAPTO

Rekayasa Perangkat Lunak

free shipping logo

Bebas Ongkir, Rp0.

Pilih toko terdekat dan opsi pengiriman “Ambil di Toko” saat checkout.

Deskripsi
Buku ini disusun untuk membantu mempelajari topik-topik terkait analisis dan perancangan sistem yang meliputi : Materi analisis kebutuhan sistem Pemodelan sistem Pemodelan proses Pemodelan data Perencanaan sistem Semuanya menggunakan pendekatan terstruktur maupun pendekatan berorientasi obyek. Materi pada buku ini dilengkapi dengan berbagai contoh implementasi yang diambil dari kasus sehari-hari. Dengan adanya contoh-contoh praktis tersebut, diharapkan pembaca dapat memahami bagaimana mengimplementasikan teori-teori yang untuk menyelesaikan permasalahan di dunia kerja yang sebenarnya. Di dalamnya akan membahas mengenai pembangunan sistem informasi, analisis dan perancangan sistem, Investigasi sistem, pengumpulan data dan informasi, perencanaan sistem informasi, bagan alir, analisis sistem, paradigma sistem berorientasi obyek, dan lainnya. Diharapkan pembaca dapat memiliki pemahaman yang baik tentang konsep rekayasa perangkat lunak. Perangkat lunak tidak dibuat secara pabrikan, itu dibangun oleh rekayasa. Rekayasa perangkat lunak membutuhkan perencanaan, analisis, dan desain yang cermat dan terampil untuk membuat perangkat lunak yang hebat. Buku ini mencakup pengembangan perangkat lunak menggunakan pemrograman terstruktur dan berorientasi obyek. Dan diharapkan kita bisa membuat perangkat lunak yang baik. Buku ini sangat bermanfaat bagi mahasi untuk dijadikan selu referensi utama maupun referensi pelengkap dalam mengisi mata kuliah yang relevan. Detail Informasi: Judul : Rekayasa Perangkat Lunak Penulis : Falahah Suprapto Penerbit : Lentera Ilmu Cendekia Bahasa : Bahasa Indonesia Jenis Cover : Soft Cover ISBN : 9786026578013
Detail Buku
    customer sercive