Fokusindo Mandiri
Peraturan Pemerintah Perangkat Daerah Edisi Terbaru

Makin Hemat dengan Bebas Biaya Pengiriman Rp0.
Pilih toko Gramedia terdekat dan opsi pengiriman “Ambil di Toko” ketika checkout.
Deskripsi
Perangkat daerah sendiri adalah unsur pembantu kepala Daerah dan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah dalam penyelenggaraan Urusan Pemerintahan yang menjadi kewenangan Daerah. Buku yang disusun oleh Tim Redaksi Fokusindo dan memiliki judul Peraturan Pemerintah Perangkat Daerah Edisi Terbaru ini akan membahas secara lengkap, jelas, dan rinci mengenai tugas, fungsi, dan tata kerja, serta rincian tugas jabatan perangkat daerah yang diatur secara jelas di dalam Peraturan Pemerintah (PP) tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah Nomor 18 Tahun 2016 tentang Perangkat Daerah.
Adapun perangkat daerah yang dimaksud di dalam buku Peraturan Pemerintah Perangkat Daerah Edisi Terbaru ini yaitu seperti Bappeda, BKPSDM, BPBD, BPKPD, Dinas Pemadam Kebakaran, Dinas Kesehatan, Dinas Sosial, Dinas Perdagangan, Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah, Dinas Pendidikan dan Kebudayaan, Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil, Dinas Perhubungan, Dinas Kominfo, Dinas Pemuda, Olahraga, dan Pariwisata, Dinas Lingkungan Hidup, Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, dan Pemberdayaan Masyarakat, Kecamatan, Badan Kesbangpol, Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian, Dinas Ketenagakerjaan dan Perindustrian, Dinas Perpustakaan dan Arsip, Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman, dan Pertanahan, Sekretariat Daerah, Staf Ahli, Sekretariat DPRD, Inspektorat, dan Satpol PP, dan masih banyak lainnya.
Untuk itu, bagi Anda yang ingin mengetahui apa saja perubahan yang terjadi di dalam Peraturan Pemerintah mengenai Perangkat Daerah tersebut, segera miliki buku Peraturan Pemerintah Perangkat Daerah Edisi Terbaru ini sekarang juga. Anda bisa mendapatkan buku ini di toko buku terdekat. Jangan sampai kehabisan ya!
Penulis: Tim Redaksi Fokusindo
Penerbit: Fokusindo Mandiri
Tanggal Terbit: Agustus 2016
Halaman: 218
ISBN: 9786027532946
Bahasa: Indonesia
Baca Selengkapnya
Detail Buku