Gramedia Logo
Product image
Product image
Esmeralda L.

Komik Alkitab Untuk Anak: Cara Asyik Belajar Tokoh Alkitab

free shipping logo

Makin Hemat dengan Bebas Biaya Pengiriman Rp0.

Pilih toko Gramedia terdekat dan opsi pengiriman “Ambil di Toko” ketika checkout.

Deskripsi
Alkitab merupakan sarana penting dalam kehidupan iman Kristiani. Alkitab menjadi satu-satunya pegangan umat Kristen untuk dapat memahami firman Allah. Peran Alkitab sudah vital sejak kemunculan kelompok-kelompok Kristen. Alkitab merupakan sarana pertumbuhan spiritual bagi umat Kristiani. Kita mempelajari Alkitab agar kita dapat menghayati perbuatan dan perkataan Tuhan dalam kehidupan kita dan kita wujudkan dalam perbuatan dan perkataan kita. Roh kudus bekerja untuk menyebarluaskan kehadiran Yesus, memuliakan Yesus dan menyatakan-Nya kepada murid-murid-Nya. Pelajar tokoh Alkitab memang ada banyak cara, tetapi belajar melalui komik tentu sangat asyik, Inilah keistimewaan buku ini. Komik Alkitab ini menyajikan tokoh-tokoh Alkitab yang terkenal yang sering kita dengar dan baca, seperti Adam dan Hawa, Kain dan Habel, Nuh, Abraham, Yusuf, Musa, Simson, Ruth, Yunus, Daniel, Ayub, dan sebagainya. Kita bisa menikmati kisah dan pergumulan mereka melalui komik ini. Selain tokoh-tokoh dari Perjanjian Lama tersebut, diceritakan pula kisah Yesus, dari kelahiran, pelayanan, hingga kematian dan kenaikan-Nya ke surga. Semuanya dituangkan dengan asyik dan menarik. Dengan ilustrasi yang menarik dan pilihan warna yang atraktif, komik Alkitab ini akan menjadi pilihan tepat untuk belajar tokoh Alkitab atau mengenalkan tokoh Alkitab bagi anak Anda atau anak-anak Sekolah Minggu. Mereka tidak hanya akan mengenal sang tokoh, tetapi juga belajar dari sikap dan keteladanan mereka. Menarik, bukan? Informasi Lain ISBN : 9789792918991 Ukuran : 19 cm x 23 cm Berat : 0,68 kg Tahun terbit : 2011 Penerbit : Andi Publisher Jumlah Halaman : 40
Detail Buku