Nelson
Kamus Kanji Modern Jepang Indonesia

Makin Hemat dengan Bebas Biaya Pengiriman Rp0.
Pilih toko Gramedia terdekat dan opsi pengiriman “Ambil di Toko” ketika checkout.
Format Buku
Deskripsi
Keunggulan Kamus Kanji Modern Jepang Indonesia
Berisi sekitar 5.000 karakter yang telah di seleksi secara cermat dengan 10,000 cara baca masa kininya dan hampir 70.000 ka rakter gabungan yang dipakai saat sekarang, yang semuanya didefinisikan dengan bahasa Indonesia.
Disusun secara ilmiah menurut sistem karakter tradisional yang telah dikembang kan secara logis sehingga sangat mudah dalam mencari suatu karakter tertentu dan juga sangat menghemat waktu.
Memberikan kemungkinan untuk mencari karakter dengan cepat, baik karakter yang tradisional, modern, maupun yang sangat berubah bentuknya, sehingga sangat berguna untuk membaca karya sastra sebelum maupun sesudah perang.
Mencakup 14 apendiks yang tak ternilai harganya seperti (1) cara penggunaan kamus ini yang paling efisien, (2) uraian tentang bahasa tulisan pada umumnya, terutama modifikasi resmi masa kininya yang berjangkauan jauh, dan (3) informasi yang sangat bermanfaat sehingga para pembaca di berbagai bidang ilmu Ketimuran tidak harus mencarinya ke berbagai tempat yang berbeda-beda. Berisi indeks On-kun (Apendiks 14) yang membuat kamus ini tidak hanya menjadi kamus bagi para pembacanya tetapi juga bagi para penulis.
Informasi Buku
Judul : Kamus Kanji Modern Jepang Indonesia
Penulis : Andrew N. Nelson
ISBN : 9789795934301
Penerbit : Penerbit Kesaint Blanc
Tahun Terbit : 2001
Jumlah Halaman : 1109 halaman
Berat : 1,5 kilogram
Jenis Cover : Hard Cover
Bahasa : Bahasa Indonesia
Baca Selengkapnya
Detail Buku