Pramudianto
I'm A Coach: Strategi Mengembangkan Potensi Diri Dengan Coaching

Makin Hemat dengan Bebas Biaya Pengiriman Rp0.
Pilih toko Gramedia terdekat dan opsi pengiriman “Ambil di Toko” ketika checkout.
Deskripsi
Menggunakan Coaching sebagai alat mengembangkan potensi diri, Mengembangkan sumber daya manusia (SDM) dapat dilakukan melalui program training, mentoring ataupun coaching, ketiganya memiliki tujuan yang sama yaitu membangun sumber daya manusia agar memiliki kompetensi tinggi dan berkualitas dalam performance. Namun ketiganya memiliki pendekatan yang berbeda. Program coaching melakukan pendekatan dengan memanfaatkan potensi diri seseorang melalui penggalian lebih dalam kekuatan dan kemampuannya. Potensi diri seseorang merupakan kekuatan dari dalam yang dahsyat, namun tidak semua orang mampu menemukan dan menggunakan potensi dirinya.
Sinopsis
Im Coach: Strategi Mengembangkan Potensi Diri Dengan Coaching
Coaching is partnering with clients in a thought-provoking and creative process that inspires them to maximize their personal and professional potential. Coaching sebagai bentuk kemitraan bersama klien (coachee) untuk memaksimalkan potensi pribadi dan profesional yang dimilikinya melalui proses yang menstimulasi dan mengeksplorasi pemikiran dan proses kreatif.
Tiga hal yang utama, yaitu:
1. Kemitraan. Prinsip kemitraan dan kesetaraan, membawa coach berfokus pada tujuan dan mendukung coachee agar dapat mencapai hasil yang lebih baik.
2. Memberdayakan. Proses memberdayakan pikiran cenderung dalam bentuk dialog, diskusi, atau tanya jawab, sehingga menginspirasi coachee menemukan jawaban-jawaban sendiri yang mungkin mereka tidak sadari sebelumnya.
3. Optimalisasi. Peran seorang coach memastikan coachee menemukan jawaban dari masalah atau tantangannya, dan bagaimana hal tersebut diterapkan dalam bentuk tindakan-tindakan nyata yang pada akhirnya mampu mengoptimalkan potensinya. I'm a Coach: Strategi Mengembangkan Potensi Diri dengan Coaching.
Baca Selengkapnya
Detail Buku