Abdul Kadir
Dasar Perancangan Dan Implementasi Database Relasional (Edisi Revisi)

Makin Hemat dengan Bebas Biaya Pengiriman Rp0.
Pilih toko Gramedia terdekat dan opsi pengiriman “Ambil di Toko” ketika checkout.
Format Buku
Deskripsi
Disclaimer
Karena buku ini berkategori umum maka siapa saja dapat membacanya. Namun biasanya buku ini dicari dan dibaca mulai dari kalangan remaja hingga orang dewasa.
Sinopsis
Buku ini ditujukan untuk siapa saja yang ingin mempelajari perancangan database relasional. Dengan pendekatan yang banyak mengedepankan contoh, buku ini diharapkan dapat membantu dalam mempercepat pemahaman untuk menyusun tabel-tabel yang digunakan untuk menangani persoalan-persoalan yang perlu dibasisdatakan. Perancangan database dilakukan melalui diagram E-R, diagram EER, maupun normalisasi.
Selain membahas perancangan database, buku ini juga mengenalkan sekilas cara mengimplementasikan database. Pembahasan dilakukan dengan mengacu pada dua sistem database terkenal yaitu Access dan MySQL. Dalam hal ini, pembahasan meliputi dari cara menciptakan database maupun tabel hingga operasi terhadap tabel yang mencakup pemasukan data, pengubahan data, penghapusan data, dan pengambilan data. Dengan dasar yang dibahas dalam buku ini, diharapkan pembaca mendapatkan fondasi dalam merancang database dan dalam mengelola data, Dengan dasar tersebut pembaca dapat mengembangkan diri menuju ke tingkat yang lebih lanjut, yakni untuk membuat aplikasi database. Edisi revisi ini juga telah dilengkapi dengan contoh-contoh yang diuji coba dengan menggunakan MySQL yang terdapat pada paket Wampserver.
Judul : Dasar Perancangan Dan Implementasi Database Relasional (Edisi Revisi)
Rating : Umum
Cerita & Ilustrasi : Abdul Kadir
Tebal : 384 halaman
Berat : 0.65 kg
Format : Soft Cover
Tanggal Terbit : 2 Feb 2021
Dimensi : 19 x 23 cm
ISBN : 9786230107641
Baca Selengkapnya
Detail Buku