Zuyina Luklukaningsih
Anatomi, Fisiologi, dan Fisioterapi Dilengkapi dengan Terapi Latihan
Rp0

Makin Hemat dengan Bebas Biaya Pengiriman Rp0.
Pilih toko Gramedia terdekat dan opsi pengiriman “Ambil di Toko” ketika checkout.
Format Buku
Deskripsi
Buku yang ada di tangan pembaca ini adalah sebuah hasil perenungan dan pengkajian atas langkanya referensi fisiologi dan fisiotertapi. Buku ini cukup ringkas dan berisi berbagai pokok bahasan yang coba penulis aplikasikan dalam bidang fisiologi dan terapi latihan fisioterapi. Buku ini dengan gambar-gambar untuk memperjelas kasus dalam pembahasannya, hal ini dilakukan agar mahasiswa maupun para pembaca dapat memahami isi buku ini lebih mudah.
Secara rinci buku ini terbagi atas dua bagian, yakni: Anatomi
Bab 1
Sistem Kerangka dan Otot Manusia
Bab 2
Bab 3
Bab 4
Anatomi dan Fisiologi Sistem Pencernaan Paru-paru dan Sistem Pernafasan Manusia Sistem Urinaria
Bab 5
Bab 6
Sistem Reproduksi
Jantung
Bab 7
Anatomi Otak Manusia
Fisioterapi
Bab 8
Bab 9
Terapi Latihan
Scoliosis Exercise
Bab 10
Bab 11
Crowling Exercise
Bab 12
Breathing Exercise
Bab 13
Postural Drainace
Bab 14
William's Flexion Exercise
Bab 15
Sindrom Parkinson Exercise
Bab 16
Frenkel Exercise
Terapi Okupasi
Bab 17
Bab 18
Cara-cara Pemeliharaan Sikap Tubuh / Postural
Pendular Movement
Bab 19
Walker / Crawler)
Bab 20
Prinsip dan Rencana Treatment Anak CP
Rangka Tubuh Manusia
Manusia bisa bergerak karena ada rangka dan otot. Rangka tersebut tidak dapat bergerak sendiri, melainkan dibantu oleh otot. Dengan adanya kerja sama antara rangka dan otot, manusia dapat melompat, berjalan, bergoyang, berlari, dan sebagainya. Berikut dijelaskan mengenai rangka tubuh manusia.
Rangka tubuh manusia memiliki fungsi utama sebagai berikut:
1. Memberi bentuk tubuh
Rangka menyediakan kerangka bagi tubuh sehingga menyokong dan menjaga bentuk tubuh.
2. Tempat melekatnya otot.
Tulang-tulang yang menyusun rangka tubuh manusia menjadi tempat melekatnya otot. Tulang dan otot ini bersama-sama memungkinkan terjadinya pergerakan pada manusia. 3. Pergerakan
Pergerakan pada hewan bertulang belakang (vertebrae) bergantung kepada otot rangka, yang melekat pada rangka tulang.
4. Sistem kekebalan tubuh
Sumsum tulang menghasilkan beberapa sel-sel imunitas. Contohnya adalah limfosit B yang membentuk antibody. 5. Perlindungan
Rangka tubuh melindungi beberapa organ vital, yakni:
a. Tulang tengkorak melindungi otak, mata, telinga, bagian tengah dan dalam.
b. Tulang belakang melindungi sum-sum tulang belakang.
c. Tulang rusuk, tulang belakang, dan tulang dada melindungi paru-paru, dan jantung.
d. Tulang belikat dan tulang selangka melindungi bahu.
e. Tulang usus dan tulang belakang melindungi sistem ekskresi, sistem pencernaan, dan pinggul.
Baca Selengkapnya
Detail Buku