Pengertian Generator: Jenis-Jenis, Prinsip Kerja, dan Fungsinya

Pengertian Generator – Dalam kehidupan sehari-hari, tentunya kita sudah tak asing lagi dengan generator listrik. Biasanya, alat ini kemudian diperlukan dalam bangunan yang membutuhkan sumber listrik konstan, seperti diantaranya pada pabrik pengolahan limbah, hotel, bandara, dan rumah sakit. Dengan adanya generator, maka mampu mencegah diskontinuitas serta gangguan operasi bisnis. Generator listrik merupakan alat yang memproduksi … Lanjutkan membaca Pengertian Generator: Jenis-Jenis, Prinsip Kerja, dan Fungsinya